Kamis, 20 November 2014

TOREHAN PRESTASI DINKES LAMPUNG BARAT DI PENGHUJUNG TAHUN 2014.

SEKILAS  AKSI DINKES LAMPUNG BARAT PADA TAHUN INI.

Catatan atas diperolehnya Award Pedesaan Sehat 2014 dari Kementerian PDT.

Tahun 2014 bagi Dinas Kesehatan Lampung Barat menumbuhkan nuansa kegembiraan, kebanggaan serta kebersamaan.

Tak disangka di penghujung tahun 2014, terwujud suatu prestasi kembali berkat kerjasama dari rekan lingkup Dinkes. Prestasi itu adalah AWARD TOKOH PERDESAAN SEHAT 2014 yang diterima oleh Bupati Lampung Barat Drs. Hi. Mukhlis Basri, Award ini diberikan oleh Kementerian PDT Republik Indonesia atas dedikasi dari Tokoh-Tokoh/ Inisiator/Perintis dalam meningkatkan pembangunan di tengah masyarakat, utamanya di desa-desa.

Hal ini patut disyukuri dan menjadi suatu kebanggan, dimana Dinkes Lampung Barat adalah Instansi yang mengusulkan penghargaan ini melalui proses dan mekanisme seleksi yang kita sendiri tidak menyangka akan memperoleh penghargaan itu karena singkatnya waktu untuk melengkapi dokumen penunjang yang menjadi bukti otentik atas reputasi/ kiprah  "Tokoh Kita Ini " ( lebih kurang 5 hari harus sudah sampai di Kementerian PDT/ di tangan tin seleksi). Meskipun demikian dengan semangat dan keyakinan serta dikomandoi oleh Kepala Dinas ( Drs. Ismet Inoni, MM) yang memiliki atensi tinggi terhadap diraihnya  penghargaan tersebut, Alhamdulillah keberhasilan jualah yang kita dapat.

Penghargaan diberikan di Gowa Makassar pada saat penutupan Jambore Perdesaan Sehat 2014, yang diterima oleh Wakil Bupati ( Drs Makmur Azhari, MM) selaku wakil penerima karena Bapak Bupati tidak dapat menghadiri pemberian penghargaan tersebut.

Diujung catatan ini.... kita patut optimis bahwa Indonesia Sehat akan terwujud di tanah air ini.

Salam Sehat

by_ wa2n








berita selengkapnya dapat dilansir di http://beritanda.com/index.php/nusantara/sumatera/lampung/3094-kabupaten-lambar-terima-perdesaan-sehat-award-2014










1 komentar:

  1. Assalamu Alaikum wr-wb, perkenalkan nama saya ibu Sri Rahayu asal Surakarta, saya ingin mempublikasikan KISAH KESUKSESAN saya menjadi seorang PNS. saya ingin berbagi kesuksesan keseluruh pegawai honorer di instansi pemerintahan manapun, saya mengabdikan diri sebagai guru disebuah desa terpencil di daerah surakarta, dan disini daerah tempat mengajar hanya dialiri listrik tenaga surya, saya melakukan ini demi kepentingan anak murid saya yang ingin menggapai cita-cita, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian, dan membayar 70 jt namun hailnya nol uang pun tidak kembali bahkan saya sempat putus asah, pada suatu hari sekolah tempat saya mengajar mendapat tamu istimewa dari salah seorang pejabat tinggi dari kantor BKN pusat Jl. Letjen Sutoyo No. 12 Jakarta Timur karena saya sendiri mendapat penghargaan pengawai honorer teladan, disinilah awal perkenalan saya dengan beliau, dan secara kebetulan beliau menitipkan nomor hp pribadinya 0853-1144-2258 atas nama Drs Muh Tauhid SH.MSI beliaulah yang selama ini membantu perjalanan karir saya menjadi PEGAWAI NEGERI SIPIL, alhamdulillah berkat bantuan bapak Drs Muh Tauhid SH.MSI SK saya dan 2 teman saya tahun ini sudah keluar, bagi anda yang ingin seperti saya silahkan hubungi bapak Drs Muh Tauhid SH.MSI, siapa tau beliau bisa membantu anda

    BalasHapus

Dinkes Lampung Barat

Dinas Kesehatan Lampung Barat AYO KERJA